Senin, 04 Agustus 2014

Cara Kompres File PDF Dengan Aplikasi Advanced PDF Compressor.



  1. Silahkan Download Aplikasi Advanced PDF Compressor  Disini   
  2. Setelah di download Install Aplikasi Advanced PDF Compressor, setelah di Install akan terlihat seperti Gambar dibawah ini :
Aplikasi Advanced PDF Compressor
    3. Cara pertama Klik Menu Open document Pdf yang admin bulatkan Paling Atas
    4. Dan pada menu General Compression Options 
    5. Pada Menu Color : ada pilihan File Hitam Putih atau Warna Tinggal Sahabat Pilih Saja
    6. Kemudian Pilih Resolution Pilih Default saja Original
    7. Setelah itu Klik tombol Compress dan tunggu sampai proses selesai
    8. Ketika Proses Selesai aplikasi akan memintan tempan menyimpan file baru dan kemudian Save
    9. Coba Lihat hasilnya klik kanan di file yang baru dan pilih Properties sangat berbeda ukuran filenya ya

#IT Pundarika

0 komentar:

Posting Komentar